Fungsi dan arti dari RAM (Random Access Memory)
Buat anda yang masih awam di dunia komputer mungkin artikel tentang pengertian ram dan fungsi ram akan sangat membantu anda mendapatkan solusi dari pertanyaan di benak anda tentang apa itu ram dan cara upgrade ram,
karena saya maleus pisah artikel per judul jadi saya satuin aja
pengetahuan yang telah saya tau tentang ram, ok langsung aja deh dimulai
dari pengertian ram terlebih dahulu
anda buka office word lalu anda ketik suatu kata disana, nah ketika kata – kata tersebut belum anda simpan di hardisk, maka disanalah fungsi dari peranan ram, ngerti.
adi jika anda belum menyimpan suatu kerjaan anda ke hardisk secara manual atau otomatis maka peranan ram lah yang membuat data anda hilang ketika komputer di matikan, jangan salahkan ram, karna fungsi utama dari ram hanya menyimpan data secara sementara tidak di patenkan seperti hal nya hardisk, jadi semua aktifitas yang anda lakukan di komputer atau laptop tidak jauh dengan bantuan dari fungsi ram tersebut, mudah – mudahan ngerti 😀
contoh lain, ram adalah komponen komputer pembantu cpu atau biasa kita dengar adalah processor untuk apa peranan ram ? ram membantu menyiapkan data – data yang akan di proses oleh cpu sebagai processor nya. karena untuk mengakses hardisk cpu membutuhkan komponen untuk membantunya agar pencarian data menjadi lebih cepat, oleh karena itu ram di ciptakan.
nah dari gambar di atas anda sudah bisa melihat perbedaanya dari skat tengah dari masing – masing ram, dan anda bisa melihat nya dari tulisan yang ada pada label keterangan yang tercantum di ram tersebut.
tambahan dari komentar larazuardy di bawah
Maksimum menambah ram tergantung juga dengan sistem operasi yang mau atau sedang kita pakai, misalnya kita menggunakan sistem operasi windows xxx versi 32 bit maka maksimum upgrade ram hanya sampai 4 giga. loh kenapa demikian ? karena jika anda menambah kapasitas lebih dari 4 giga yang terbaca dan terpakai oleh sistem operasi 32 bit hanya 4 giga saja, itu alasanya.
nah bagaimana jika saya ingin upgrade sampe 8 atau 16 giga ram?
jawabanya anda harus menggunakan sistem operasi yang versi 64 bit, agar ram yang anda tambahkan lebih dari 4 giga bisa terbaca dan berfungsi semuanya untuk membantu menyokong grafik sistem operasi versi 64 bit yang berat.
bagaimana anda bisa mencari tau kecepatan maximum memory speed pada motherboard ?
Caranya adalah dengan anda mencari detail dari spesifikasi mainboard anda di situs resmi atau di forum review tentang jenis motherboard anda.
contoh kalo saya sih di ketikan aja di google system manufacturer dan system model dari mobo yang saya miliki, jika anda tidak tau cara mencari info itu anda ikuti langkah saya di bawah ini.
nah jika anda menemukan masalah seperti saya system manufacturer dan system model nya berisikan keterangan To Be Filled By O.E.M. berarti sudah di pastikan kalo motherboard anda adalah motherboard yang sudah di rekondisi oleh perusahan lain jadi merk dan model aslinya sudah di rubah dan tidak di isi
tapi dari situ saya gak kehilangan akal untuk mencari tau lagi tentang model mobo saya guna mencari batasan upgrade ram dan mecari module ram yang cocok dengan motherboard saya. ok lanjut saya menggunakan software cpu z untuk mengetahui jenis chipset yang tertanam dalam motherboard saya. dan sudah di pastikan bahwa chipset nya adalah G41 series dan saya coba memadukan kata kunci pencarian di google dengan kata kunci “motherboard G41 DDR 3” dan akhirnya saya menemukan type yang mirip dengan spesifikasi motherboard saya.
dan pada bagian spesifikasi saya telah menemukan jawaban yang pasti bahwa;
Apa sih dual channel / triple channel / quad channel ?
Setelah saya mencari tau tentang optimalkan kineja ram, dan saya menemukan tips untuk menggandakan speed ram yang kita miliki.
misalnya di motherboard anda ada 2 channel atau biasa di sebut slot ram nya ada berapa biji 😀
nah contoh nya saya cumana ada 2 slot dan ingat jika anda mau menggunakan tips dual channel warna dari slot ram nya sama
jadi jika anda menambahkan ram atau mengupgrade ram anda sebanyak 1 giga tiap slot, maka tetap kapasitasnya cuman 2 giga tidak lebih. dan untuk triple channel dan quad channel caranya sama saja
loh kenapa harus sama karena kalo tidak identik dari pc dan kecepatan Clock nya maka trik dual channel akan sia – sia, karena jika salah satu ram lebih lemot dari pada ram satunya lagi maka ram yang lebih cepat akan mengikuti kelemotan ram yang satunya lagi untuk menyeimbangkan.
maka daripada pusing cari ram yang kembar lebih baik saya membeli ram yang sudah di buat untuk dual channel.
Apa itu pengertian Ram ?
Pengertian dari Ram adalah singakatan dari Memori akses acak (bahasa Inggris: Random access memory, RAM), dimana ram dalah suatu tipe penyimpanan komputer yang di isinya dapat diakses dalam waktu yang tetap tidak memperdulikan letak data tersebut dalam memori.Fungsi Ram untuk Komputer atau Laptop
Fungsi dari Ram adalah untuk membantu kinerja komputer anda agar bisa menyimpan data secara sementara, jika anda bingung contoh kasus nya seperti ini.anda buka office word lalu anda ketik suatu kata disana, nah ketika kata – kata tersebut belum anda simpan di hardisk, maka disanalah fungsi dari peranan ram, ngerti.
adi jika anda belum menyimpan suatu kerjaan anda ke hardisk secara manual atau otomatis maka peranan ram lah yang membuat data anda hilang ketika komputer di matikan, jangan salahkan ram, karna fungsi utama dari ram hanya menyimpan data secara sementara tidak di patenkan seperti hal nya hardisk, jadi semua aktifitas yang anda lakukan di komputer atau laptop tidak jauh dengan bantuan dari fungsi ram tersebut, mudah – mudahan ngerti 😀
contoh lain, ram adalah komponen komputer pembantu cpu atau biasa kita dengar adalah processor untuk apa peranan ram ? ram membantu menyiapkan data – data yang akan di proses oleh cpu sebagai processor nya. karena untuk mengakses hardisk cpu membutuhkan komponen untuk membantunya agar pencarian data menjadi lebih cepat, oleh karena itu ram di ciptakan.
Cara Menambah Ram Komputer atau Laptop
jika anda pernah mendengar istilah upgrade ram atau menambah ram untuk meningkatkan kecepatan Access komputer anda ? itu benar ada nya akan tetapi anda harus memeriksa poin – poin di bawah ini sebelum anda merencanakan upgrade ram pada komputer atau laptop anda.Cara membedakan DDR ram
Kapasitas maksimal tambah ram atau upgrade ram
Seri berapakah ram yang di pakai pada komputer anda.
Mengetahui batas upgrade ram pada motherboard
Cara membedakan DDR ram untuk upgrade ram
Saya cuman akan membahas secara singkat perbedaan fisik dari ram tipe DDR, DDR II dan DDR III sesuai dengan gambar yang tertera di bawah ininah dari gambar di atas anda sudah bisa melihat perbedaanya dari skat tengah dari masing – masing ram, dan anda bisa melihat nya dari tulisan yang ada pada label keterangan yang tercantum di ram tersebut.
Kapasitas maksimal tambah ram atau upgrade ram
Setiap komputer atau laptop mengalami perbedaan maksimal batas upgrade ram atau tambah ram, kalo saya sendiri tau dari sang penjual kalo maksimal laptop saya bisa sampai 8 giga ram, gak boleh lebih karena bisa berbahaya pada hardware yang lain akibat tidak seimbang anda bisa cari di gugel untuk jawaban masalah komputer atau laptop anda.tambahan dari komentar larazuardy di bawah
Maksimum menambah ram tergantung juga dengan sistem operasi yang mau atau sedang kita pakai, misalnya kita menggunakan sistem operasi windows xxx versi 32 bit maka maksimum upgrade ram hanya sampai 4 giga. loh kenapa demikian ? karena jika anda menambah kapasitas lebih dari 4 giga yang terbaca dan terpakai oleh sistem operasi 32 bit hanya 4 giga saja, itu alasanya.
nah bagaimana jika saya ingin upgrade sampe 8 atau 16 giga ram?
jawabanya anda harus menggunakan sistem operasi yang versi 64 bit, agar ram yang anda tambahkan lebih dari 4 giga bisa terbaca dan berfungsi semuanya untuk membantu menyokong grafik sistem operasi versi 64 bit yang berat.
Seri berapakah ram yang anda pakai
ada beberapa seri dari ram sejenis, tidak masalah jika ram anda berbeda merk asal versi ddr nya sama aja dan ada lagi yang harus anda cek yaitu seri dari ram contoh nya adalah- Memory DDR1 memiliki seri PC2100 / clock 266 MHz, PC2700 / clock 333 MHz dan PC320 / clock 400 Mhz
- Memory DDR2 memiliki seri PC4200 / clock 533 MHz, PC5300 / clock 667 MHz, PC6400 / clock 800 MHz.
- Memory DDR3 memiliki seri PC8500, dan juga PC3-6400.
Mengetahui batas dan type speed ram yang cocok untuk motherboard anda
Syarat lain untuk menambah ram adalah kecepatan ram yang di sesuaikan dengan motherboardnya,bagaimana anda bisa mencari tau kecepatan maximum memory speed pada motherboard ?
Caranya adalah dengan anda mencari detail dari spesifikasi mainboard anda di situs resmi atau di forum review tentang jenis motherboard anda.
contoh kalo saya sih di ketikan aja di google system manufacturer dan system model dari mobo yang saya miliki, jika anda tidak tau cara mencari info itu anda ikuti langkah saya di bawah ini.
- tekan tombol bendera + r
- terus ketikan dxdiag atau msinfo32 (untuk win 32 bit) dan msinfo64 (untuk win 64 bit)
nah jika anda menemukan masalah seperti saya system manufacturer dan system model nya berisikan keterangan To Be Filled By O.E.M. berarti sudah di pastikan kalo motherboard anda adalah motherboard yang sudah di rekondisi oleh perusahan lain jadi merk dan model aslinya sudah di rubah dan tidak di isi
tapi dari situ saya gak kehilangan akal untuk mencari tau lagi tentang model mobo saya guna mencari batasan upgrade ram dan mecari module ram yang cocok dengan motherboard saya. ok lanjut saya menggunakan software cpu z untuk mengetahui jenis chipset yang tertanam dalam motherboard saya. dan sudah di pastikan bahwa chipset nya adalah G41 series dan saya coba memadukan kata kunci pencarian di google dengan kata kunci “motherboard G41 DDR 3” dan akhirnya saya menemukan type yang mirip dengan spesifikasi motherboard saya.
dan pada bagian spesifikasi saya telah menemukan jawaban yang pasti bahwa;
- motherboard saya cuman bisa upgrade sampe 8 giga.
- udah support dual channel ( nanti saya jelaskan di bawah apa itu dual channel)
- dan ini yg paling penting motherboard saya cuman support dengan DDR3 1333/1066/800 MHz memory modules.
Apa sih dual channel / triple channel / quad channel ?
Setelah saya mencari tau tentang optimalkan kineja ram, dan saya menemukan tips untuk menggandakan speed ram yang kita miliki.
misalnya di motherboard anda ada 2 channel atau biasa di sebut slot ram nya ada berapa biji 😀
nah contoh nya saya cumana ada 2 slot dan ingat jika anda mau menggunakan tips dual channel warna dari slot ram nya sama
jadi jika anda menambahkan ram atau mengupgrade ram anda sebanyak 1 giga tiap slot, maka tetap kapasitasnya cuman 2 giga tidak lebih. dan untuk triple channel dan quad channel caranya sama saja
- 1 warna single channel
- 2 warna yang sama dual channel
- 3 warna yang sama triple channel
- 4 warna yang sama quad channel
loh kenapa harus sama karena kalo tidak identik dari pc dan kecepatan Clock nya maka trik dual channel akan sia – sia, karena jika salah satu ram lebih lemot dari pada ram satunya lagi maka ram yang lebih cepat akan mengikuti kelemotan ram yang satunya lagi untuk menyeimbangkan.
maka daripada pusing cari ram yang kembar lebih baik saya membeli ram yang sudah di buat untuk dual channel.
Comments
Post a Comment